Rekomendasi Buku Matematika SMA

Rekomendasi Buku Matematika SMA - Sedang mencari buku belajar matematika SMA kelas 10, 11, dan 12?

Berikut ini kami merekomendasikan kamu belajar matematika SMA dari buku ini yang harus kamu punya.

#1 Buku Matematika SMA Kelas 10, 11, 12 - Rangkuman dan Rumus Matematika

Rekomendasi Buku Matematika SMA

Cek di Shopee

Bagi kamu yang ingin memiliki buku saku atau rumus matematika SMA dari kelas 10, 11, dan 12, buku ini sangat direkomendasikan untuk dimiliki.

Kamu tidak perlu susah-susah merangkum materinya. Apalagi dilengkapi rumus dan contoh soalnya di setiap materi dan jenjang kelas.

Buku ini disusun sebagai pendamping belajar yang mudah digunakan, kapan dan dimana pun kamu butuhkan.

Dilengkapi juga dengan latihan soal asesmen kompetensi minimum (AKM).

#2 Buku Matematika SMA Kelas 10, 11, 12 - KSN Matematika

Rekomendasi Buku Matematika SMA

Cek di Shopee

Bagi kamu yang ingin mencoba tantangan baru dalam belajar matematika SMA bisa belajar materi dan penyelesaian dari buku KSN Matematika.

Kompetisi Sains Nasional (KSN) atau selama ini lebih dikenal dengan istilah Olimpiade Sains Nasional (OSN) adalah kompetisi dalam bidang Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA).

Buku ini merupakan revisi (perbaikan) dari buku edisi kedua pada tahun 2015.

Lebih mudah dipahami dan disesuaikan dengan kisi-kisi OSN Matematika serta materi kilas balik OSK, OSP, hingga OSN (tahun 2009–2018) dengan konsep, formula, bahkan TIPS-TRIK menjawab soal-soal.

Oleh karena itu, buku ini diberi judul SUPER MASTER KSN (Kompetisi Sains Nasional) MATEMATIKA untuk SMA MA.

Isi buku ini dimulai dari trik menjawab soal olimpiade matematika, tiga kisi-kisi dalam olimpiade, dan kilas balik soal-soal OSK, OSP, dan OSN yang telah diujikan sebelumnya.

Agar siswa bisa mengerti, memahami, bahkan menguasai kilas balik tersebut dari tiga bab awal, buku ini menyajikan 5 paket soal dan pembahasan OSK dan OSP agar siswa dapat mengerti benar cara menjawab soal-soal yang diujikan dalam kompetisi matematika tersebut.

#3 Buku Matematika SMA Kelas 10, 11, 12 - BMDS

Rekomendasi Buku Matematika SMA

Cek di Shopee

Buku BMDS adalah singkatan dari "Buku Belajar Matematika dari Dasar".

Buku ini berisi pelajaran Matematika yang penting secara ringkas, dan lengkap baik materi maupun rumus matematika.

Berisi pelajaran tentang cara mengerjakan soal-soal matematika berdasarkan materi yang ada dalam Matematika SD, SMP, dan SMA (Bab Ke-4) terpilih dilengkapi rumus-rumus matematika SD, SMP, dan SMA.

Demikianlah Rekomendasi Buku Matematika SMA, semoga bermanfaat.

Posting Komentar untuk "Rekomendasi Buku Matematika SMA"